Pengertian Sujud Syukur, [ Sejarah ]

Pengertian Sujud Syukur, [ Sejarah ] - Hallo sobat blogger Sejarah, Posting yang saya unggah pada kali ini berisi tentang Sejarah, dengan judul Pengertian Sujud Syukur, [ Sejarah ] , Artikel ini bertujuan untuk memudahkan kalian mencari apa yang kalian inginkan, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk kalian baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Pendidikan Agama Islam SMP, yang kami tulis ini dapat kalian pahami dengan baik, semoga artikel ini berguna untuk kalian, jika ada kesalahan penulisan yang dilakukan oleh penulis mohon dimaafkan karena penulis masih newbie. baiklah, selamat membaca.

Judul : Pengertian Sujud Syukur, [ Sejarah ]
link : Pengertian Sujud Syukur, [ Sejarah ]

Baca juga


Pengertian Sujud Syukur, [ Sejarah ]

Sujud syukur adalah sujud yang dilakukan sebagai perwujudan tanda terima kasih kepada Allah SWT, yang telah menganugerahkan kenikmatan kepada dirinya baik keberhasilan, kemurahan rezeki, kemudahan dalam masalah apapun karena terhindar dari bahaya, malapetaka atau kesulitan hidup. Sujud syukur ini sangat dianjurkan kepada hamba Allah yang memperoleh nikmat, karena Allah menjamin kepada hamba-Nya yang rajin bersyukur akan ditambah nikmatnya dan bagi yang kufur atas nikmat-Nya, diancam dengan adzab yang pedih sebagaimana firman-Nya:

?????? ????????? ????????? ?????? ?????????? ???????????????? ? ???????? ?????????? ????? ???????? ?????????
Artinya:
Dan (ingatlah) ketika Tuhanmu me-maklumkan, "Sesungguhnya jika kamu bersyukur, niscaya Aku akan menambah (nikmat) kepadamu, tetapi jika kamu mengingkari (nikmat-Ku), maka pasti azab-Ku sangat berat." (QS. Ibrahim:7)

Hal ini juga sering dilakukan oleh junjungan Nabi Muhammad saw, sebagaimana hadist berikut ini:

???? ????? ???????? ????? ???????? ????? ????? ???????? ????????? ????? ????? ??????? ?????? ????????? 
???? ??????? ???? ????? ???????? ??????? ????? 
(???? ??? ???? ???????)
Artinya:
"Sesungguhnya Nabi Saw, apabila datang kepada beliau sesuatu hal yang menggembirakan atau kabar menyenangkan beliau langsung bersujud syukur untuk berterimakasih kepada Allah SWT."(HR. Ibnu Majah dari Abu Bakrah)

Tata cara melakukan sujud syukur
Tata cara melakukan sujud syukur adalah sebagai berikut:
a. Menghadap kiblat;
b. Takbir disertai niat sujud syukur;
c. Kemudian sujud seperti sujud dalam shalat;
d. Kemudian duduk disertai dengan mengucapkan takbir;
e. Sujud syukur itu hanya sekali sujud.
f. Dilakukan sekali pada saat mendapatkan nikmat atau terhindar dari bahaya dan kesusahan
g. Tidak perlu wudhuk dan suci dari najis
h. Dilakukan di luar salat
i. Tidak disyaratkan takbir, tasyahud atau salam tetapi dilakukan dengan menghadap kiblat
Sujud, lalu membaca bacaan sujud syukur dan doanya, yaitu sebagai berikut: 

?????? ??????? ???????? ???????? ??????? ???????? ?????????? ?????????? ???????????
Artinya:
�Aku sujud kepada Allah yang telah menciptakannya (orang yang sujud) yang membukakan pendengaran dan penglihatan dengan kekuasaan-Nya.�(HR.Turmizi)

Doanya berbunyi sebagai berikut:

????????? ????? ??????????? ????? ????? ?????? ?????? ????? ??????? ????????. ???????? ??????? ??? ?????????? ???????? ????? ??????????? ???????? ??????? ??????? ????????. ??????????? ????? ????? ????????? ??????? ?????? ???????????.
Artinya:
� Maha suci Allah, segala puji bagi Allah, tiada tuhan selain Allah dan Allah maha besar. Ya tuhan kami, berilah kami kebahagiaan didunia dan akhirat, dan peliharalah kami dari siksa api neraka. Ya Allah, semoga selawat senantiasa tercurahkan atas Nabi Muhammad saw, keluarga dan para sahabat.�

Hikmah sujud syukur
a. Memberi pelajaran kepada manusia agar selalu bersyukur kepada Allah
b. Mempertebal keimanan manusia kepada Allah
c. Allah akan menambah nikmatnya bagi orang yang bersyukur dan memberi azab bagi orang yang kufur .




Demikianlah Artikel Pengertian Sujud Syukur, [ Sejarah ]

Sekianlah artikel Pengertian Sujud Syukur, [ Sejarah ] kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Pengertian Sujud Syukur, [ Sejarah ] dengan alamat link https://pengamatsejarah.blogspot.com/2016/01/pengertian-sujud-syukur-sejarah.html

0 Response to "Pengertian Sujud Syukur, [ Sejarah ] "

Posting Komentar