Persendian Manusia, [ Sejarah ]

Persendian Manusia, [ Sejarah ] - Hallo sobat blogger Sejarah, Posting yang saya unggah pada kali ini berisi tentang Sejarah, dengan judul Persendian Manusia, [ Sejarah ] , Artikel ini bertujuan untuk memudahkan kalian mencari apa yang kalian inginkan, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk kalian baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Biologi, yang kami tulis ini dapat kalian pahami dengan baik, semoga artikel ini berguna untuk kalian, jika ada kesalahan penulisan yang dilakukan oleh penulis mohon dimaafkan karena penulis masih newbie. baiklah, selamat membaca.

Judul : Persendian Manusia, [ Sejarah ]
link : Persendian Manusia, [ Sejarah ]

Baca juga


Persendian Manusia, [ Sejarah ]

Persendian atau Artikulasi adalah hubungan antara tulang-tulang yang membentuk sistem gerak manusia. Persendian memiliki peranan penting dalam proses gerak yang dilakukan manusia. Gerakan tulang-tulang manusia pada persendian di ikat oleh jaringan yang disebut ligamen. Gerakan tersebut dilapisi oleh minyak sendi, apabila minyak yang melapisi persendian habis maka gerak pada persendian akan menyebabkan rasa sakit yang luar biasa.

Sendi adalah hubungan antara tulang satu dengan yang lain.
a. Berdasarkan sifatnya sendi dibagi menjadi 3 macam, diantaranya:
  • Sendi mati (sinartrosis), hubungan antara tulang yang tidak dapat digerakkan. contoh: tulang tengkorak, kecuali rahang bawah.
  • Sendi kaku (amfiartrosis), hubungan antara tulang yang memungkinkan sedikit gerak. contoh: pergelangan tangan dan kaki.
  • Sendi gerak (diartrosis), hubunga atara tulang yang memungkinkan gerak lebih leluasa.
b. Berdasarkan arah geraknya sendi gerak dibagi menjadi empat macam, diantaranya:
  • Sendi engsel, gerakan hanya satu arah seperti membuka dan menutup pintu. contoh: sendi siku, sendi lutut, sendi ruas-ruas jari.
  • Sendi pelana, arah gerakan kedua arah seperti orang naik kuda.contoh: telapak tangan dengan ibu jari dan telapak tangan dengan tulang jari lain.
  • Sendi putar, gerakan tulang yang satu dengan yang mengitari tulang yang lain.contoh: sendi antara tulang hasta, dan tulang pengumpil, tulang atlas.
  • Sendi peluru, sendi yang memungkinkan gerak kesegala arah, ujung tulang yang satu berbentuk mangkok yang lain berbentuk bulat (peluru).contoh: sendi antaratulang paha dengan tulang panggul, sendi antara tulang lengan atas dan tulang bahu.
c. Jenis-jenis gerak pada persendian antara lain:
  • Gerak pronasi dan gerak supinasi, gerak pronasi adalah gerakan menelungkupkan tangan. sedangkan gerak supinasi adalah gerakan menengadahkan tangan.
  • Gerak Inverse dan gerak Everse, gerak inverse adalah gerakan membuka telapak kaki ke arah bagian dalam tubuh, sedangkan gerak eversi adalah gerakan kaki membuka ke arah luar atau gerak memiringkan kaki.
  • Gerak Elevasi dan gerak Depresi, gerak elevasi adalah gerak menengadahkan kepala, sedangkan gerak depresi adalah gerakan menundukkan atau menurunkan kepala.


Demikianlah Artikel Persendian Manusia, [ Sejarah ]

Sekianlah artikel Persendian Manusia, [ Sejarah ] kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Persendian Manusia, [ Sejarah ] dengan alamat link https://pengamatsejarah.blogspot.com/2016/01/persendian-manusia-sejarah.html

0 Response to "Persendian Manusia, [ Sejarah ] "

Posting Komentar